RANGKUMAN MATERI KELAS 3: TEMA 1 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP) SUBTEMA 2 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MANUSIA) PEMBELAJARAN 1
Assalamualaikum teman-teman. Bagaimana kabarnya hari ini? Alhamdulillah past sehat ya. Alhamdulillah masih diberikan kesempatan oleh Allah SWT untuk membagikan RANGKUMAN MATERI KELAS 3: TEMA 1 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP) SUBTEMA 2 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MANUSIA) PEMBELAJARAN 1. Tak lupa saya ucapkan terima kasih kepada teman-teman karena telah mengunjungi blog sederhana ini.
Alhamdulillah pada hari ini bisa membagikan RANGKUMAN MATERI KELAS 3: TEMA 1 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP) SUBTEMA 2 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MANUSIA) PEMBELAJARAN 1, namun sebelum itu kalian wajib pelajari RANGKUMAN MATERI KELAS 3: TEMA 1 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP) SUBTEMA 1 (CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP) PEMBELAJARAN 6 agar kalian lebih mudah memahami materi. Muatan pelajaran yang akan dipelajari antara lain Bahasa Indonesia, Matematika dan SBdP.
VIDEO PEMBELAJARAN MATERI KELAS 3 TEMA 1 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 1:
RANGKUMAN MATERI KELAS 3: TEMA 1 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP) SUBTEMA 2 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MANUSIA) PEMBELAJARAN 1:
Pertumbuhan manusia terjadi sejak di dalam kandungan. Setelah lahir, pertumbuhan manusia bertambah besar dari bayi hingga dewasa. Setelah dewasa pertumbuhan manusia berhenti namun, perkembangan emosi dan pikiran manusia terus berkembang.
Kekuatan tangan manusia juga mengalami perkembangan. kekuatan tangan dapat dilatih melalui kegiatan olahraga dan menari. Kuat dan lemah dari gerakan tangan digunakan dalam menari. Yuk coba berbagai contoh gerakan kuat dan lemah tangan pada saat menari!
Gerakan 1: Mengangkat tangan kanan, kemudian tangan kiri dengan kuat.
Gerakan 2: Menurunkan kedua tangan secara perlahan sambil menggerakkan jari-jari tangan.
Gerakan 3: Merentangkan kedua tangan ke samping, kemudian membengkokkan tangan sehingga membentuk huruf “U”.
Gerakan 4: Merentangkan kedua tangan ke samping, kemudian memutar pergelangan tangan secara perlahan.
Gerakan 5: Mengacungkan tangan ke depan dengan kuat, lalu membalikkan telapak tangan.
Gerakan 6: Bertepuk tangan dengan menggunakan dua jari, empat jari, enam jari, delapan jari dan seluruh jari dengan gerakan kuat dan lemah secara bervariasi.
Bagaimana teman-teman? Mudah bukan belajar hari ini? Nantikan postingan selanjutnya yaitu tentang RANGKUMAN MATERI KELAS 3: TEMA 1 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP) SUBTEMA 2 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MANUSIA) PEMBELAJARAN 2. Jangan lupa like, komen, share dan subscribe channel youtube "SHEPTY IECHA", like FP "BELAJAR FLANEL DAN KERAJINAN BY SHEPTY IECHA", follow IG "shepty_iecha". Selamat belajar. Semoga bermanfaat. Terima Kasih. Wassalamualaikum.
« Prev Post
Next Post »
Tidak ada komentar on RANGKUMAN MATERI KELAS 3: TEMA 1 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP) SUBTEMA 2 (PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MANUSIA) PEMBELAJARAN 1
Posting Komentar